Senin, 16 Maret 2015

New PerbandingancLenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 dengan Jaringan 4G, Lebih Canggih dan lebih Unggul mana ?

Hai Sobat Droid kali ini admin akan membahas tentang Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 adalah produk terbaru yang berasal dari China, dan produk tersebut sudah mampu bersaing dengan produk lainnya. Kelengkapan spesifikasi yang tertera dalam kedua smartphone tersebut sudah di ketahui dan juga hampir memiliki kesamaan yang cukup signifikan serta memiliki harga yang tergolong kelas menengah keatas. Lazada akan menjual kedua smartphone dengan harga menarik, serta akan menjualnya dengan metode flash sale yang sering diterapkan pada toko online tersebut.
Ulasan tentang perbandingan spesifikasi Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 yang memiliki keunggulan dari masing-masing smartphone tersebut. Kedua smartphone tersebut mampu memberikan kesamaan dalam jaringan 2G GSM, 3G HSDPA, 4G LTE yang memiliki kemudahan untuk komunikasi dimanapun anda berada. Smartphone Xiaomi Redmi 2 terdapat dua varian jaringan untuk 3G TD-SCDMA dan 4G TD-LTE, jaringan tersebut bisa digunakan untuk wilayah China, tapi smartphone Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 juga memiliki versi global yang sudah diterapka pada jaringan. Masing-masing smartphone tersebut memiliki dual SIM dengan ukuran Mico-SIM serta kedua slot tersebut mampu stand-by dalam waktu bersamaan.
Perbandingan Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 dengan Jaringan 4G, Lebih Unggul Mana?
Kesamaan juga terdapat pada tipe layar yang memberikan tampilan lebih jernih dengan dukungan IPS LCD. Tapi perbedaan dalam ukuran layar tersebut, untuk smartphone Lenovo A6000 lebih besar dari pada Xiaomi Redmi 2. Ukuran layar Lenovo A6000 memiliki lebar 5.0 inchi serta terdapat resolusi 720 x 1280 pixel, tapi dalam kerapatan layar cukup rendah hanya memiliki ukuran ~294 ppi pixel. Sedangkan ukuran layar Xiaomi Redmi 2 terdapat lebar 4.7 inchi dengan resolusi 720 x 1280 pixel, kerapatan layar Xiaomi Redmi 2 cukup maksimal dengan ukuran ~312 ppi pixel. Kerapatan layar tersebut berfungsi untuk mengukur hasil foto atau gambar dalam smartphone, bila kepadatan layar cukup sebanding dengan ukuran layar maka hasil foto lebih berkualitas dan sebaliknya, tapi tidak menutup kemungkinan setiap produsen pasti sudah merancang produknya sesuai dengan kemampuan smartphone itu sendiri.
Kelemahan dalam Lenovo A6000 tidak mendukung pelindung layar supaya tidak tergores. Untuk smartphone Xiaomi Redmi 2 sudah dilengkapi dengan pelindung layar Corning Gorilla Glass 2 yang cukup standar dalam melincungi layar dari goresan dan akan membuat tampilan tidak sempurna lagi. Tapi disisi kelemahan Lenovo A6000 tetap memiliki kelebihan dengan sound yang mendukung smartphone sudah dilengkapi dengan Dolby Digital Plus untuk menyempurnakan suara lebih berkualitas dan semua itu tidak dimiliki oleh Xiaomi Redmi 2.
Setiap smartphone pasti memiliki dukungan untuk sistem operasi maupun perangkat yang akan membantu proses dari sistem opeasi tersebut. Smartphone Lenovo A6000 maupun Xiaomi Redmi 2 mendukung sistem operasi yang sama yaitu Android v4.4.4 KitKat serta perangkat pendukung tersebut memiliki kesamaan pula dengan adanya chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 serta prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53. Dari kecepatan yang disuguhkan oleh smartpheon Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 cukup standar dengan kecepatan lebih cepat.
Tidak ketinggalan dalam masalah penyimpanan aplikasi maupun data dalam smartphone tersebut. smartphone Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 mendukung memori eksternal dengan kapasitas maksimal MicroSD 32GB, dalam memori eksternal anda bisa memberikan berapapun kapasitas yang sesuai dengan kebutuhan, asalkan tidak melebihi batas dari kapasitas maksimal yang sudah diterapkan. Smarthone Xiaomi Redmi 2 vs Lenovo A6000 dilengkapi dengan adanya memori internal dengan kapasitas 8GB dan 1GB RAM untuk penyimpanan sementara pada aplikasi yang sedang digunakan. Perbedaan dalam memori internal ini terdapat pada varian memori internal dari Xiaomi Redmi 2 yang juga memiliki kapasitas 16GB serta 2GB RAM.
Kamera merupakan salah satu komponen yang paling dinantikan oleh semua orang yang ingin memiliki smartphone dengan kamera beresolusi besar. Bagi anda yang ingin memiliki smartphone dengan kamera utama maupun kamera depan dengan resolusi cukup besar maka cocok untuk memiliki smartphone Lenovo A6000 atau Xiaomi Redmi 2dengan harga terjangkau. Kamera utama Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 beresolusi 8MP serta memiliki ukuran 3264 x 2448 pixels dengan fitur pendukung untuk maksimalkan hasil pemotretan dalam masing-masing smartphone tersebut. Fiturnya yaitu autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection serta Video 1080p@30fps. Sedangkan kamera depan Xiaomi Redmi 2 maupun Lenovo A6000 memberikan resolusi 2MP dengan kualitas terbaik serta memiliki tingkat kejernihan yang cukup maksimal.
Koneksi tambahan dari Lenovo A6000 dan Xiaomi Redmi 2 yang terdapat adanya WiFi untuk koneksi lebih maksimal. Disamping itu smartphone juga memiliki komponen untuk sharing atau transfer data dari Lenovo A6000 ke Xiaomi Redmi 2 menggunakan Bluetooth dan juga USB yang sudah tersedia dalam masing-masing smartphone. Tidak hanya itu saja, Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 juga memberikan dukungan untuk GPS dan Radio yang memiliki fungsi cukup membantu anda dalam mencari daerah untuk komponen GPS.
Smartphone Lenovo A6000 mendukung kapasitas baterai dengan daya tampung Li-Po 2300 mAh, sedangkan untuk Xiaomi Redmi 2 hanya memiliki kapasitas baterai Li-Po 2200 mAh. Perbedaannya memang tidak jauh berbeda tapi dalam ketahanan hidup smartphone pasti memiliki perbedaan. Anda bisa lihat perbandingan lebih spesifik dibawah ini:

Perbandingan Spesifikasi Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2

SpesifikasiLenovo A6000Xiaomi Redmi 2
2GGSM 900 / 1800 / 1900 � SIM 1 & SIM 2GSM 900 / 1800 / 1900 � SIM 1 & SIM 2
3GHSDPA 2100HSDPA 850 / 1900 / 2100
TD-SCDMA 1900 / 2100
4GLTE 800 / 1800 / 2100 / 2600
TD-LTE 2300
LTE 1800 / 2600 TD-LTE 1900 / 2300 / 2500 / 2600
SIMDual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)Dual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
TipeIPS capacitive touchscreen, 16M colorsIPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar5.0 inches4.7 inches
Resolusi720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)720 x 1280 pixels (~312 ppi pixel density)
Pelindung layarNoCorning Gorilla Glass 2
Sisteem operasiAndroid OS, v4.4.4 (KitKat)Android OS, v4.4.4 (KitKat)
ChipsetQualcomm MSM8916 Snapdragon 410Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
CPUQuad-core 1.2 GHz Cortex-A53Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Memori EksternalmicroSD, up to 32 GBmicroSD, up to 32 GB
Memori Internal8 GB, 1 GB RAM8 GB, 1 GB RAM/ 16 GB, 2 GB RAM
Kamera Utama8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Kamera Depan2 MP2 MP, 720p
SoundDolby Digital PlusNo
KoneksiWiFi, Bluetooth, GPS, Radio, dan USBWiFi, Bluetooth, GPS, Radio dan USB
BateraiLi-Po 2300 mAhLi-Po 2200 mAh

Harga Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2

Harga Lenovo A6000 dibanderol sekitar Rp1.500.000,00 dan harga Xiaomi Redmi 2 sekitar Rp1.999.000,00, harga tesebut bisa anda dapatkan di Lazada.co.id dengan layanan terbaiknya. Harga tersebut bisa berubah setiap saat di Lazada, karena produk smartphone tidak memiliki harga yang stabil. dan demikian lah sobat pembahasan tentang Lenovo A6000 vs Xiaomi Redmi 2 semoga postingan kali ini bisa bermanfaat bagi anda

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best WordPress Web Hosting